Saturday , March 15 2025
Spesifikasi Dan Harga Kamera Nikon D3300 Terbaru Kelebihan Kekurangan Fitur

Harga Kamera Nikon D3300 Terbaru

Harga Kamera Nikon D3300 Terbaru. Informasi terkini seputar harga Nikon D3300 dan spesifikasinya, Berapa harga kamera DSLR baru dan bekas (second) Nikon D3300 di Bukalapak bulan ini, kemudian bagaimana hasil jepretan yang dihasilkan dari kamera Nikon D3300. Menarik sekali memang jika membahas mengenai kelebihan dan kekurangan suatu kamera merk terkenal, dengan hal tersebut kita bisa lebih mengenal lebih jauh tentang produk tersebut.

UPDATE HARGA NIKON D3300. Kamera yang di prediksi menjadi tandingan Canon 600d pastinya tak mau kalah, karena kamera ini akan membawa banyak fitur dan teknologi terbaru. Spesifikasi Nikon D3300 tidak bisa dipandang sebelah mata, dibekali dengan resolusi kamera mencapai 24.2 MP tanpa filter low-pass optik yang mampu menghasilkan gambar terbaik. Didukung dengan prosesor gambar EXPEED 4 serta ISO dari 100 sampai 25.600 membuat hasil foto tetap jernih meskipun berada pada tempat yang kurang.

Untuk kelebihan daripada Nikon D3300 lainya yakni diberi kemampuan mengambil gambar secara kontinyu hingga 5 fps, rekaman video yang dihasilkan juga terbilang baik yaitu Full HD 1080/60p. Kamera murah milik Nikon ini sudah mengusung opsi nirkabel yang dapat dihubungkan dengan smartphone Anda.

Sebelumnya web HBI telah membuat update harga kamera Nikon Coolpix L320 dan harga kamera Nikon D7200 yang bisa Anda gunakan untuk rujukan ketika akan membeli kamera baru. Selanjutnya akan kami hadirkan detail spesifikasi lengkap dan harga Nikon D3300 dibawah ini.

Spesifikasi Nikon D3300

Sebelum mem beli kamera baru Nikon, Canon ataupun merk lainya alangkah baiknya simak dulu spesifikasi lengkap Nikon D3300.

Model DX-Format Digital SLR
Resolusi Gambar24.1 Megapixels
SensorCMOS, 23.2 x 15.4 mm
Image ProcessorEXPEED 4
Dust Reduction SystemYes
Ukuran Gambar6000 x 4000
Format GambarJPEG, RAW
Video RecordingFull HD
Format Video MOV, MPEG-4 AVC/H.264
Lens MountNikon F
Auto FokusAuto dan Manual
Ragam Auto FokusSingle-servo AF (S), Continuous-servo AF (C), Full-time Servo (F), Manual Focus (M)
    Autofocus Points
        Phase Detection: 11
Sistem Metering3D Color Matrix Metering, Center-weighted average metering, Spot metering
AE Lock and AE BracketingAperture Priority, Auto, Manual, Programmed Auto, Shutter Priority
Exposure Compensation-5 EV to +5 EV (in 1/3 EV steps)
ISO Sensitivity 100-12800 (High Sensitivity Mode: 100-25600)
Shutter
    Type: Electronic dan Mechanical
    Speed: 30 – 1/4000 sec
White BalanceAuto, Cloudy, Direct Sunlight, Flash, Fluorescent, Incandescent, Preset Manual, Shade
ViewfinderPentamirror
    Viewfinder Coverage : 95%
LCD Monitor 3.0? 921k-Dot LCD Monitor
Internal FlashBuilt-in Flash
External FlashHot Shoe
Live ViewYes
PlaybackYes
Media PenyimpananSD/SDHC/SDXC
Sumber DayaEN-EL14A Rechargeable Lithium-Ion Battery Pack, 7.2VDC
Dimensi 4.9 x 3.9 x 3.0? / 124.0 x 98.0 x 75.5 mm
Berat5.17 oz / 430 g body only
Kelengkapan Paket
    AF-S NIKKOR 18-55mm f/3.5-5.6G VR II DX Lens
    EN-EL14A Rechargeable Li-Ion Battery for D5300 and Df Cameras
    MH-24 Quick Charger for EN-EL14 Battery
    UC-E6 USB Cable (4.5?)
    BF-1B Body Cap
    ViewNX 2 Software CD-ROM
    AN-DC9 Strap

Harga Nikon D3300

Berbicara mengenai harga Nikon D3300 ini sendiri masih dipatok dengan Rp 4.800.000, harga tersebut diambil dari toko online terkenal dengan garansi dan sewaktu-waktu bisa berubah tanpa ada pemberitahuan dari tim HBI. Semoga dengan update harga kamera SLR Nikon D3300 tersebut bisa membantu Anda terima kasih. Baca Juga: Harga Canon EOS 750D Terbaru dan Harga Canon EOS 760D Terbaru.